Kehidupan modern
saat ini sepenuhnya berhubungan erat dengan energi listrik. Tetapi masih banyak
pengguna/konsumen listrik yang masih awam dengan hal yang satu ini. Terutama adalah pengguna listrik di kawasan perumahan,
yang merupakan pengguna dengan jumlah terbesar.
Banyak aspek yang berhubungan kelistrikan di rumah, yaitu antara
lain :
- Spesifikasi
energi listrik yang dipasok ke perumahan
- Instalasi listrik rumah yang
memenuhi kebutuhan dan persyaratan minimum
- Komponen-komponen
dalam instalasi listrik
- Peralatan
listrik yang umum dipakai
- Konsep
pemakaian energi dan penghematan
- Keselamatan
dari bahaya listrik
Untuk itulah kami
hadir membantu konsumen memecahkan permasalahan seputar instalasi listrik.
Kami melayani pemasangan instalasi listrik dan pengurusan pasang meteran baru
maupun tambah daya dan juga melayani jasa instalasi listrik untuk :
1. Instalasi listrik baru
2. Perapian instalasi lama
3. Pemasangan perlatan listrik dan
aksesorisnya
4. Pengecekan konsleting
5. Pemasangan over load
PERKIRAAN HARGA INSTALASI LISTRIK
Perkiraan Instalasi Listrik ALTERNATIVE I
Harga pertitik Rp 175.000
,dengan pemakaian bahan sebagai berikut:
1. Pipa listrik diameter 5/8
PVC merek Maspion atau yang sekelas.
2. Doos inbow dan T doos merek
utama atau yang sekelas.
3. Kabel NYM Prima ukuran 2 X
1,5 mm , 3 X 1,5 mm , 3 X 2,5 mm.
4. Saklar & Stop kontak
merek Panasonic.
5. Box MCB merek Hager atau
yang sekelas.
6. MCB merek Merlin Gerin (
ampere disesuaikan ).
7. Flapond fiting merek Broco.
8. Grounding kawat BC 6 mm,
penghantar pipa galpanis 2 meter.
Paket Instalasi Listrik ALTERNATIVE II
Harga pertitik Rp 200.000
,dengan pemakaian bahan sebagai berikut:
1. Pipa listrik diameter 5/8
PVC merekMaspion atau yang sekelas.
2. Doos inbow dan T doos merek
utama atau yang sekelas.
3. Kabel NYM Prima ukuran 2 X
1,5 mm , 3 X 1,5 mm , 3 X 2,5 mm.
4. Saklar & Stop kontak
merek Broco
5. Box MCB merek Hager atau
yang sekelas.
6. MCB merek Merlin Gerin (
ampere disesuaikan ).
7. Flapond fiting merek Broco.
8. Grounding kawat BC 6 mm,
penghantar pipa galpanis 2 meter.
Paket Instalasi Listrik ALTERNATIVE III
Harga pertitik Rp. 150.000,
dengan pemakaian bahan sebagai berikut
1. Pipa listrik diameter 5/8
PVC merek Maspion atau yang sekelas.
2. Doos inbow dari pemilik
rumah
3. Kabel NYM Prima ukuran 2 X
1,5 mm , 3 X 1,5 mm , 3 X 2,5 mm.
4. Saklar & Stop kontak
dari pemilik rumah
5. Box MCB dari pemilik rumah
6. MCB dari pemilik rumah
7. Flapond fiting dari pemilik
rumah
8. Grounding kawat BC 6
mm,penghantar pipa galpanis 2 meter.
KETERANGAN:
Untuk pemasangan satu buah
lampu dengan satu buah saklar dihitung satu titik,untuk pemasangan dua buah
lampu dengan satu buah saklar dihitung dua titik,satu buah stop kontak dihitung
satu titik,satu buah outlet telpon dihitung satu titik,satu buah outlet TV
dihitung satu titik,satu buah cell control dihitung satu titik,satu buah MCB
dihitung satu titik,satu buah grounding dihitung satu titik.Biaya pemasangan
KWH meter,disesuaikan dengan daya yang akan dipasang.
Segera hubungi kami:
Jalan Sutoyo 27 C
Denpasar Bali 80112
Phone : 0361 7414311
Mobile : 081 999 200 550
Email : griaatmaja@gmail.com